Kendalikan Hipertensi dengan CERDIK

Hipertensi merupakan penyakit yang sering saya dengar, bahkan kadang bisa menjadi penyebab kematian bagi seseorang. Sebagai orang yang awam akan hipertensi, ternyata kita wajib mengetahui mengenai penyakit ini karena bisa menjadi pemicu munculnya penyakit lainnya yang...

Mengenal Lebih Dekat Air Minum Dalam Kemasan

Setiap mahluk hidup membutuhkan air, apalagi bagi manusia banyak sekali manfaatnya. Kita pasti selama ini banyak mendapatkan informasi mengenai air minum, kali ini kita akan mengenal lebih dekat dengan Air Minum Dalam Kemasan yang pastinya pernah kita konsumsi. Jujur...

Sehat Berkah di Bulan Ramadhan dengan HaloDoc

Alhamdulillah, puasa tinggal menghitung hari. Apa saja yang telah kita siapkan menyambut datangnya bulan Ramadhan tahun ini. Halo Doc aplikasi layanan kesehatan online yang telah kita kenal selama ini, beberapa waktu lalu mengadakan gathering  dengan tema ‘...
Mulut Adem Hati Adem Menyambut Ramadhan

Mulut Adem Hati Adem Menyambut Ramadhan

Kurang dari 2 minggu lagi, Alhamdulillah kita akan dipertemukan kembali dengan datangnya Bulan Ramadhan, bulan yang penuh rahmat, ampunan, keberkahan, dan waktu yang tepat untuk kembali meningkatkan keimanan dan ketakwaan kita sebagai umat muslim dengan segala ibadah...
Minyak Goreng Sehat Minyak Bekatul

Minyak Goreng Sehat Minyak Bekatul

Siapa coba yang masih sering menggunakan minyak goreng berulang-ulang lebih dari 2 kali, karena hal ini akan berefek pada kesehatan kita, karena kandungan lemak jenuh (low density lipoprotein/LDL) yang katanya bisa meningkatkan kadar kolesterol dan risiko gangguan...

Imunisasi Rutin Lengkap Anak Sehat

Ditengah pro dan kontra mengenai imunisasi yang belum lama ini terdengar, saya termasuk salah satu orang tua yang pro imunisasi karena bagi saya imunisasi akan mencegah penyakit berbahaya sampai masa tua nanti. Dalam rangka memperingati Pekan Imuniasasi Dunia 2019 di...