Kolang Kaling, Si Cantik Komoditi Ekspor Indonesia

Indonesia dengan keanekaragamannya, pastinya banyak memiliki komoditas buah, sayur dan sumber daya alam lainnya yang beraneka ragam. Kali ini kita akan mengenal lebih dekat dengan si cantik Kolang-Kaling, yang ternyata telah menjadi salah satu komoditi ekspor dari...